Apa Arti Anak Penyandang Disabilitas | Pengertian Anak Penyandang Disabilitas | Definisi Anak Penyandang Disabilitas | Kata Anak Penyandang Disabilitas | Kamus Istilah Hukum Lengkap | Kamus Wislah |
Arti Kata Anak Penyandang Disabilitas ?
Anak Penyandang Disabilitas adalah Anak yang memiliki keterbatasan fisik, mental, intelektual, atau sensorik dalam jangka waktu lama yang dalam berinteraksi dengan lingkungan dan sikap masyarakatnya dapat menemui hambatan yang menyulitkan untuk berpartisipasi penuh dan efektif berdasarkan kesamaan hak.