Berikut beberapa kegiatan yang dapat pendidik berikan kepada peserta didik lain saat pendidik melakukan kegiatan membaca terbimbing pada satu kelompok, kecuali…
A. Memberikan kebebasan bagi peserta didik untuk melakukan kegiatan yang mereka minati
B. Memberikan tugas membaca mandiri sesuai dengan kemampuan peserta didik
C. Memberikan kebebesan bagi peserta didik untuk memilih bacaan yang sesuai dengan kemampuannya.
D. Memberikan tugas mandiri terkait dengan materi yang sedang diajarkan.
Jawaban:
A. Memberikan kebebasan bagi peserta didik untuk melakukan kegiatan yang mereka minati